Rabu, 26 Januari 2011

Make That Change

Make That Change

.Make that change..
Itu adalah slogan barunya Oriflame tahun 2011 ini.

Cobaaa hayuk kita jabarkan,
Apa sih tujuan awal teman teman dulu bergabung disini?
Ingin merubah hidup?

Ada yang ingin naik haji
Ada yang ingin bayar hutang
Ada yang ingin sekolahin anaknya
Ada yang ingin beli rumah
Ada yang ingin beli mobil
Ada yang ingin beribadah

Dan semua keinginan lainnya..
Teman2 sudah berani membuat keinginan
Harus berani juga berusaha mewujudkannya..

Jangan cuma pengen..
Pengen beliin anak mobil biar gak kehujanan,
Tapi disuruh baca ebook banyak alasan,

Pengen hutang segera lunas,
Tapi facebooknya main game mulu..

Ah perubahan itu gak akan terjadi kalo emang gak diusahain...
Lets make that change

Merubah hidup
Dengan merubah diri sendiri dulu..

Merubah diri dari malas baca jadi suka baca
Merubah diri dari gaptek jadi hightek
Merubah diri dari si pengeluh menjadi si semangat
Merubah diri dari si judes jadi si baik hati :)

Oriflame terus merubah dirinya menjadi lebih baik
Begitu juga kita sebagain consultantnya
Supaya perubahan itu juga menjadi ke arah yang lebih baik.

Segera donlot themesongnya di www.oriflame.com/mtc

Senin, 17 Januari 2011

Merancang Masa Pensiun

Merancang Masa Pensiun

Membahas masa pensiun ?
Merancang pensiun? "Soal itu jangan dibahas sekarang deh. Saya masih muda, baru 30 tahun.
Saya masih kuat bekerja. Nanti kalau sudah menjelang 50 tahun, barulah bicara soal pensiun.”
Kata salah satu teman saya ketika sesorang rekan memberi pertanyaan tentang pensiun.

Kata-kata ini sering terdengar dikalangan anak muda berusia dibawah 35 tahun.
Mereka seperti alergi membicarakan pensiun karena merasa masih punya banyak waktu.
Dan secara fisik lebih kuat dan sehat sehingga merasa kesempatan untuk bekerja lebih banyak.
Padahal, merencanakan pensiun sejak usia muda merupakan langkah tepat menuju hari tua yang sejahtera.

Dan sebagian responden (25%) merancang pensiun justru di usia yang sudah tua, yaitu 41- 45 tahun.
Sebaliknya hanya 3,13% responden yang merencanakan pensiun sebelum umur 30 tahun.
Kondisi serupa juga terjadi di kalangan pengusaha.
Dari 34 responden pengusaha yang disurvei, mayoritas (38,24%) mengaku belum merancang pensiun hingga sekarang.

Memang, tak ada batasan baku pada usia berapa sebaiknya seseorang memikirkan pensiun.
Bila pensiun didefinisikan sebagai masa dimana seseorang tidak produktif dan tidak memfokuskan dirinya mencari uang
maka sebaiknya seseorang mempersiapkan pensiunnya sejak masih produktif bekerja.

Analoginya begini: jika seseorang ingin pensiun pada usia 60 tahun, sementara sekarang baru berusia 25 tahun, ia masih punya waktu 35 tahun untuk menabung.
Akan tetapi, bila sekarang umurnya sudah 40 tahun dan ingin pensiun 60 tahun, berarti persiapannya tinggal 20 tahun lagi.
Sudah pasti, jumlah uang yang harus ditabung tiap bulan lebih besar ketika anda baru memulainya di usia 40 tahun ketimbang 25 tahun.

Agar lebih jelasnya seorang manajer investasi memberikan contoh konkret.
“Bila waktu pensiun saya tinggal 10 tahun lagi, saya harus menyisihkan RP 3 juta/bulan.

Tetapi bila masa pensiun saya masih 25 tahun lagi, dengan suku bunga yang sama saya mengalokasikan kurang dari Rp 1 juta/bulan.”
Memang besaran uang yang ditabung didasarkan kepada jenis aktivitas apa yang ingin dilakukan serta berapa pasive income yang diperlukan pada saat pensiun nanti.
Dimana tentunya hal ini juga berhubungan dengan instrumen investasi (aset produktif) yang perlu dipilih untuk menghasilkan pasive income yang anda inginkan.

Bagi yang sudah bekerja secara tetap pada instansi atau perusahaan tertentu sebaiknya merencanakan pensiun dengan sebaik-baiknya.
Karena banyak sekali contoh mereka yang pensiunan menjadi ambruk,benar-benar tidak berdaya.
Untuk menabung memang banyak faktornya antara lain :jumlah penghasilan,jumlah pengeluaran (penghasilan sedikit tetapi anaknya banyak juga akan sulit untuk menabung)

Ketika kita merancang masa pensiun pada umur diatas 45 tahun,dibanding mempersiapkannya pada umur 30 tahun tentu tidak hanya biaya invest/bulan yang lebih gede.
Tetapi juga beban fisik yang lebih berat. Umur 25-30 tahun adalah puncak masa produktif.
Dan biasanya umur diatas 40 tahun kondisi fisik mulai tidak seperti umur 30-an.
Kita mulai dihinggapi penyakit paruh baya. Nah kondisi ini perlu juga kita pertimbangkan.


Sudahkah anda mulai merancang pensiun anda? Bila belum mungkin inilah saatnya!
Merancang Masa Pensiun disini

Selasa, 04 Januari 2011

Promo Member Dahsyat Awal Tahun 2011 dari Oriflame indonesia

Promo Member Dahsyat Awal Tahun 2011 dari Oriflame indonesia

Kecantikan Alami Sangat Hemat Pada Sale Terbesar Oriflame

Wujudkan fantasi ecantikan Anda menjadi kenyataan

Oriflame ingin mengajak Anda menikmati Tahun Baru yang menyenangkan!
Untuk tahun 2011 kami ingin mengawali tahun ini dengan memberikan promosi member indonesia super sale. Kami memberian potongan harga dengan penawaran terbaikuntuk membantu mewujudkan fantasi Anda. Lihat penawaran luar biasa dan kesenangan berbelanja.

Selama lebih dari 40 tahun , Oriflame telah berada di barisan terdepan inovasi kecantikan. Dengan pengalaman dan keahlian kami telah mengembangkan bahan alami terbaik untuk memenuhi konsumen dan kami memberikan penawaran terbaik.

Oriflame adalah salah satu perusahaan dengan sistem penjualan langsung yang berkembang dengan cepat.
  • Keahlian di bidang kecantikan Swedia selama lebih dari 40 th
  • Menggabungkan kebijakan alam dengan ilmu pengetahuan terbaru
  • Rangkain pilihan produk premium yang luas dan terjangkau
  • Program Amal dan pendidikan di seluruh dunia
  • Peluang bisnis ekslusif di Oriflame
BC Loyalty Program
BC1.jpg
BC2.jpg
Program Business Class Loyalty yaitu bisa membeli Golden Treasure yang terdiri dari Giordano Gold Bronzing Pearls, Giordano Gold Eau de Parfum dan Milk&Honey Gold Nourishing Hand & Body Cream seharga 596000 hanya seharga 99000 saja jika berhasil mencapai BC di bulan Januari, Februari dan Maret berturut - turut.

Dapatkan Eclat Fragrance...

eclat-header

Lakukan order akumulasi 100 BP dan dapatkan
Eclat Man EdT atau Eclat Woman EdT hanya Rp.69.000,-* (harga consultant)

ATAU

Lakukan order akumulasi 150 BP dan dapatkan
Eclat Man EdT GRATIS!*
Eclat Fragrance
Nah mau kan dapat hadiah sebanyak itu.....
Kl mau cepetan borong mampir dulu ke sini spy belanja Anda lebih hemat lagi mumpung ada promo indonesia